Bagaimana Cara mengUpdate Query?? - Belajar Bersama

life long education

Monday, November 6, 2017

Bagaimana Cara mengUpdate Query??

Query UPDATE digunakan untuk melakukan perubahan data pada tabel MySQL (update baris/record). 
dasar Query UPDATE :
UPDATE  nama_tabel  SET  nama_kolom = data_baru   WHERE   kondisi
Keterangan:
·        nama_tabel adalah nama dari tabel yang barisnya akan diperbaharui (update)
·        nama_kolom adalah nama kolom pada database dari tabel yang akan diperbaharui
·        data_baru adalah isi data yang akan diinput sebagai data baru pada kolom yang akan diperbaharui

·        kondisi adalah kondisi atau syarat dari baris yang akan diubah

Contoh :
Saya ingin mengubah data Mahasiswa atas nama Anisa NF yang tadinya dengan NIM 201613002 akan diubah menjadi 201613020 Maka query UPDATEnya adalah :
UPDATE  Mahasiswa SET  NIM = 201613020   WHERE   nama = Anisa NF


Menjadi :




Selesaiii.... 

No comments:

Post a Comment